Fungsi teori kepribadian sendiri terbagi atas fungsi deskriptif dan prediktif, apa saja sih penjelasan nya?, oke mari kita simak berikut ini.....
Pada dasarnya teori kepribadian yang didasarkan pada teori ilmiah ini mempunyai dua fungsi yaitu deskriptif dan prediktif, begitu juga dengan teori kepribadian. Berikut penjelasan lengkapnya mengenai fungsi deskriptif dan prediktif dari teori kepribadian.
1. Fungsi Deskriptif : Fungsi deskriptif ( dapat menjelaskan dan menggambarkan). merupakan teori kepribadian yang secara lengkap menjelaskan atau menggambarkan sebuah perilaku kepribadian manusia secara terperinci, lengkap, dan sistematis. Pertanyaan-pertanyaan yang dilontarkan mengenai apa saja, mengapa, dan bagaimana seputar perilaku manusia ini dan dijawab dengan fungsi deskriptif.
2. Fungsi Prediktif : Selain menjelaskan mengenai apa,mengapa, dan bagaimana tingkah laku manusia yang dialami dalam kehidupan sehari-hari,teori kepribadian juga harus bisa memperkirakan dan menentukan apa, mengapa, dan bagaimana tingkah laku manusia di masa yang akan datang. Oleh karena itu, teori kepribadian ini harus mempunyai fungsi yang prediktif.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar